PISEW 2025 Rampung, Infrastruktur Perdesaan Solok Selatan Bukti Perjuangan Aspirasi Zigo Rolanda

Sejumlah pembangunan infrastruktur perdesaan yang diperjuangkan Anggota Komisi V DPR RI dari Daerah Pemilihan Sumatera Barat I, Zigo Rolanda, kini telah rampung dan mulai dirasakan langsung manfaatnya oleh masyarakat nagari. (Foto: Ist./SumbarFokus.com)

Sementara itu, di Kecamatan Sangir Batang Hari, pembangunan jalan perkerasan beton juga tuntas di Nagari Lubuk Ulang Aling dan Nagari Lubuk Ulang Aling Tengah. Infrastruktur ini melayani kawasan pertanian seluas 3,17 hektare dan menjadi jalur penting bagi aktivitas produksi serta distribusi hasil pertanian masyarakat.

Rangkaian pembangunan melalui program PISEW 2025 tersebut mencerminkan upaya pemerataan infrastruktur perdesaan di Solok Selatan. Penguatan akses dan fasilitas pertanian diharapkan menjadi fondasi bagi peningkatan kesejahteraan masyarakat nagari, sekaligus mendukung ketahanan pangan daerah. (000)

Bacaan Lainnya

Dapatkan update berita lebih cepat dengan mengikuti Google News SumbarFokus.com. Klik tanda bintang untuk mengikuti.



Pos terkait